FOTO: Ekspresi Gemesin Sera Anak Yasmine Wildblood Saat Berhijab
Rahmi Safitri | Jum'at, 13 Juli 2018 07:31
Yasmine Wildblood saat ini sedang menikmati masa-masa sebagai seorang ibu sekaligus berbisnis di bidang fashion. Lalu apa jadinya jika tugasnya sebagai ibu dan pebisnis digabungkan? Kita bisa melihat kelucuan sang putri dalam balutan hijab. Kok bisa? Yuk lihat foto-foto berikut ini!
Swipe
Yasmine Wildblood bekerja sama dengan sebuah brand hijab. Ia pun memakaikan hijab koleksinya ini kepada sang putri, Seraphina Rose, yang langsung berpose dengan berbagai gaya.
Hijab yang dipakai Sera memang nggak terlalu rapi, itu sama sekali bukan masalah besar karena kelucuan si cantik yang belum genap dua tahun ini membuat gemas banyak orang.
Kata Yasmine sendiri putrinya sekarang sudah pandai berpose dan bisa jadi model. Lihat deh kalau begini siapa yang nggak gemas kan dengan putri kesayangan Yasmine dan Abi Yapto ini?
Senyum, manyun, pegang pipi, sampai gaya melamun semua ditunjukkan oleh Sera dengan kekhasan anak-anak. Nggak heran kalau pujian pun diberikan kepada Sera.
Tak sedikit lho follower Yasmin yang menyebut keagungan nama Tuhan ketika melihat gaya lucu Sera kala memakai hijab. Banyak juga yang minta supaya Sera dibuatkan vlog, soalnya memang lucu banget.
Bukan cuma Yasmine saja yang posting foto lucu Sera kala berhijab. Abi dan akun hijab yang dipakai Sera pun juga ikut posting. Sang papa pun menyebut putrinya ini si pipi tembem.
Sera ini kelahiran 21 Oktober 2016. Dia hadir dalam keluarga Yasmine dan Abi setelah keduanya menikah selama tiga tahun. Kini Sera seakan menjadi permata hati bagi kedua orangtuanya.
Ayo siapa yang dibikin gemas oleh Sera? Sepertinya Sera cocok mengikuti jejak sang mama jadi model dan entertainer ya. Soalnya memang cantik dan posenya itu lho lucu banget.
Tanggapi Cuitan Netizen Soal Betrand Peto dan Sarwenda, Ruben Onsu: It's Okay
8 Potret Putri Pertama Gista Putri dan Wishnutama yang Wajahnya Jarang Terekspos
Satu Sekolah Bareng Oppa, Siapa Kakak Tingkat Idamanmu?
8 Romantisnya Salshadilla Juwita Anak Iis Dahlia Bareng Pacar, Makin Mesra Meski LDR
Dalami Jiu Jitsu dan Raih Medali, Begini 8 Aksi Daffa Wardhana Anak Marini Zumarnis
10 Foto Muhammad Khan, Aktor Berbakat yang Dinotice Shahrukh Khan
Ayahnya Jadi Pilot Garuda yang Angkut Harley Davidson, Devano Danendra Buka Suara
Potret Manis Angel Lelga dan Hawra, Anak Hasil Pernikahan dengan Mantan Bupati
Potret Kyra Anak Ariyo Wahab yang Jarang Tersorot, Sudah 17 Tahun & Makin Cantik
Hadiri Pesta, Ayu Ting Ting dan Shaheer Sheikh Kompak Pakai Hitam
10 Foto Karen Idol Bersama Sang Buah Hati, Kini Tak Bisa Bersama
10 Potret Kompak Jason dan Sarah Anak Nana Mirdad, Sibling Goals Banget
Jadi Model Majalah Elle, Beyonce Pose High Fashion di Tempat Laundry - Salon
Kisah Cinta Kekeyi dan Rio Ramadhan Kandas
Safeea Terbaring Sakit di RS, Dapat Kiriman Bunga dari Ahmad Dhani
Sang Buah Hati Bocorkan Kelakuan Barbie Kumalasari Ketika di Rumah
Ada Sentuhan Hawaii, Arti Nama Anak Keempat Celine Evangelista Menyentuh
Sudah Punya 3 Anak, Risty Tagor Masih Berhasrat Tambah Momongan
5 Hal yang Cuma Ada di Dubai, Mulai Peliharaan Hewan Buas Hingga Mobil Mahal!
FOTO: Tamu Selebritis di Resepsi Rezky Aditya - Citra Kirana: Paula - Shireen Sungkar
14 Potret Rumah Mamah Dedeh, Tiap Sudut Ruangan Berlapis Emas - Jadi Surganya Makanan
10 Foto Sisi Asih, Pramugari Garuda Indonesia yang Cantik dan Penuh Prestasi
Tamu di Red Carpet Ultah Manoj Punjabi, Nia Ramadhani Sampai Indah Permatasari
Photoshop Fail Paling Memalukan Versi Idol K-Pop, Bikin Ngakak & Geleng Kepala!
Jadi Pendamping Pengantin Pria, Tampilan Renatta Moeloek & Tara Basro Curi Perhatian
Usia Sudah 48 Tahun, Tyo Nugros Masih Single dan Gantengnya Kebangetan!
9 Potret Cyndyana Lorens, Adik Kriss Hatta yang Jadi Pramugari Garuda Indonesia
7 Cantiknya Nabila Syakieb Hadiri Nikahan Citra Kirana - Rezky Aditnya, Ikut Bahagia
7 Bintang Korea Populer yang Aslinya Juga Suami Super Perhatian, Mereka Manis Banget
Perjalanan Frederika Cull di Miss Universe 2019, Kepleset di Panggung - Masuk Top 10
13 Gaya Selebritis Melenggang di Red Carpet FFI 2019, Wulan Guritno - Adhisty Zara
Tahun Baru ke Italia, Ivan Gunawan Pilih Kerja Daripada Liburan
Absen di Sidang 'Ikan Asin' Galih Ginanjar, Barbie Kumalasari Bosan?
Gen Halilintar Borong Kasur Mahal, Inilah Sederet Keunggulannya
Angel Lelga Turut Laporkan Adik-Adik Vicky Prasetyo Ke Polisi
Aksi Bunuh Diri Bukan Prank, Aida Saskia Mengaku Depresi dan Idap Bipolar
Aida Saskia Akhirnya Ungkap Alasan Aksi Bunuh Diri, Bukan Prank!
Gara-Gara Drama Bareng 3 Menteri, Bedu Sampai Harus Izin Tak Lakukan Hal Ini
Pengakuan Pihak Pengadilan Terkait Berita Perceraian Wanda Hamidah
Trailer 'IP MAN 4: The Finale', Suguhkan Nuansa Baru Berlatar Amerika Serikat
Ikutan Main Drama Bareng 3 Menteri, Bedu Ungkap Persiapannya yang Super Mepet
Ruben Onsu Lawan Tanggapan Negatif Soal Betrand Peto dengan Karya
Ini Alasan 'REMBULAN TENGGELAM DI WAJAHMU' Dibagi Menjadi Dua Film