Wawancara Eksklusif WENDY RED VELVET, Bentangkan Sayap di Debut Solo Lewat Mini Album 'Like Water'
Mita Anandayu | 08 April 2021, 14:03 WIB
Kapanlagi.com - Setelah satu tahun lebih hiatus, Wendy Red Velvet baru saja debut solo lewat mini album bertajuk 'Like Water'. Tambah bikin kagum, WENDY juga berhasil memuncaki sederet tangga lagu.
KapanLagi Korea pun mendapat kesempatan untuk melakukan wawancara eksklusif dengan WENDY. Idol yang fasih berbahasa Inggris ini pun ngobrolin banyak tentang mini album debut solonya. Simak wawancara selengkapnya di bawah!
Q1. Apa perasaanmu setelah debut solo? Apakah kamu masih merasa deg-degan sama seperti saat debut dengan RED VELVET? Atau bahkan lebih deg-degan?
WENDY: Albumnya masih belum dirilis untuk saat ini, jadi aku belum merasakan deg-degan. Tapi aku yakin akan beda ceritanya ketika sudah rilis dan saat aku berada di panggung.
Q2. Ada nggak sih alasan yang spesifik kenapa WENDY memilih punya double title track buat album debut ini? 'When This Rain Stops' dan 'Like Water' saling terkait?
WENDY: Kedua lirik lagu tersebut berdasarkan kisahku. Dan keduanya berhubungan dengan air.
Q3. Lagu When This Rain Stops mengandung lirik 'Tidak apa-apa untuk beristirahat sebentar'. Bisa dijelaskan kapan sih saat-saat WENDY ingin beristirahat sejenak dari rutinitas? Dan apa yang biasanya WENDY lakukan saat beristirahat?
WENDY: Aku sangat merasa senang dalam setiap momen yang terjadi dalam hidupku. Aku hanya merasa khawatir yang terjadi di hari itu saja. Dan selebihnya aku akan melupakannya. Mungkin itulah mengapa aku selalu merasa bahagia dengan hidupku. Mungkin aku rasa kalian bisa mencobanya.
ReVeluv~
Yang lagi pada dukung debut solo WENDY, biar lebih semangat WENDY sapa para penggemar lewat interview bareng KapanLagi nih.
WENDY cerita tentang solo album pertamanya 'Like Water'. Simak yuk!#RedVelvet #WENDY @RVsmtown @SMTOWN_Idnpic.twitter.com/LYowBqikUq
— Kapanlagi Korea (@KapanlagiKorea) April 7, 2021
Q4. Seperti layaknya lagu 'Like Water' yang WENDY persembahkan untuk orang-orang berharga yang berada di sisimu setiap saat, jika ada yang ingin WENDY ucapkan untuk dirimu atas rasa terima kasih dan kerja kerasmu selama ini, apa yang ingin kamu katakan?
WENDY: WENDY, inilah saatnya untuk bernyanyi dengan sepenuh hati, bentangkan sayapmu, dan nikmatilah!
Q5. Adakah cerita menarik saat proses rekaman lagu Best Friend bareng SEULGI?
WENDY: Kami berlatih bersama sebelum rekaman. Saat itu kami terus tertawa karena lirik. Biasanya kami tidak pernah berbicara seperti itu satu sama lain. Aku rasa itu pertama kalinya kami saling memakai lirik yang cheesy, jadi kami terus tertawa sampai tidak sempat berlatih.
Q6. Bagaimana bentuk dukungan member RED VELVET di album solo WENDY? Bagaimana pendapat mereka saat mendengarkan lagu-lagu di album ini?
WENDY: Para member datang ke lokasi syuting M/V untuk memberikan dukungan dengan membawa banyak ayam goreng. Mereka sering mengirimkan chat, bertanya bagaimana rekamannya, tentang laguku. Setiap kali mereka mendengarkan laguku mereka sangat suka. Mereka selalu mendukungku. Makasih banget!
Q7. TMI soal persiapan pembuatan album dong, WENDY!
WENDY: Menurutku ini sebenarnya bukan TMI tapi aku ingin semuanya tahu bahwa album ini penuh dengan kerja keras, waktu dan cinta banyak orang.
Q8. Dari 5 lagu di Mini Album 'Like Water', mana lagu yang paling kamu rekomendasikan untuk penggemar, dan kenapa?
WENDY: Kelimanya seperti anakku. Jadinya aku akan merekomendasikan semuanya untuk kalian. Dengerin deh! Semua lagunya berbeda. Mungkin saja kamu akan menyukai semuanya.
WENDY: Senang bisa menjawab pertanyaan dari KapanLagi dan ReVeluv Indonesia. Aku harap lagu ini bisa menjadi teman bagi kalian di musim ini. Semoga ReVeluv selalu dalam keadaan aman dan sehat. Sampai bertemu lagi, Indonesia!
Jangan berhenti buat dukung WENDY dengan streaming MV terbarunya ya. Kamu bisa tonton videonya di bawah ini!
English to Indonesian translation by: Mita Anandayu
(kpl/mit)
Editor: Mita Anandayu
The World of the Married (Dubbing Bahasa)
Godaan Terbesar Naura Ayu Saat Puasa | #JujurRamadan
Dikenal Punya Body Kece, Yuri Girls Generation Rilis Produk Olahraga Lewat 'CELEBRAND'
Lewat Album 'Bambi', Baekhyun EXO Berhasil Meraih Predikat 'Double Million-Seller'!
5 Member DAY6, Siapa yang Bakal Ketemu Kamu di Pasar Takjil?
Oh My Girl Rilis Teaser Perdana Mini Album 'Dear OhMyGirl', Bakal Comeback Bulan Mei Mendatang
11 Foto Kucing Peliharaan Lisa BLACKPINK Dalam Pemotretan Resmi Perdana, Peluk Gemas Anak-anak Bulu Kesayangan
Mengenal 6 Anak Kandung Ayu Azhari, Ada yang Bermasalah dengan Hukum
Potret Siwon Super Junior Bersihkan Sampah di Tepian Sungai, Ganteng dan Cinta Lingkungan Bikin Netizen Minta Dipungut
Foto Taeyeon SNSD Berpose Ala Queen Gambit, Fans Indonesia: Menunggu Lawan Dewa Kipas
9 Potret Masa Kecil Jessica Jane Adik Jess No Limit, Sedang Viral Karena Ketahuan Toxic
10 Potret Kocak NCT 127 dalam B Cut Eksklusif 'THE NEXT NEO MODEL', Tetap Ganteng Bawa Kabel Colokan Hingga Bawang Prei
Foto 9 Member EXO Saat Pakai Kaos Hitam Polos, Sederhana Tapi Gantengnya Nambah
Foto: Mengintip Tato Selebriti, Ada Seni Tersendiri
8 Idol Cowok Ganteng yang Jadi Center Visual K-Pop Versi Dispatch, Ada Cha Eun Woo Hingga V BTS
Mukbang Sampai Bersenang-Senang, Konten Healing NCT Dream '7llin' in the DREAM' Siap Dirilis
Dance Ombak Menarik, SHINee Siap Tampil Bawakan 'Atlantis' di Berbagai Acara Musik
Gambarkan Perasaan Cemburu, Single Terbaru Kyuhyun Super Junior 'Coffee' Mendapat Respon Hangat
7 Potret Ruben Onsu Bongkar Perilaku Keluarga Betrand Peto, Sering Minta Uang - Setiap Kali Telepon Tidak Pernah Ada Rindu yang Tulus
Mengenal 6 Anak Kandung Ayu Azhari, Ada yang Bermasalah dengan Hukum Hingga Tinggal di Finlandia
Mendadak Viral! Nasi Goreng Oriental Ini Bikin Kepo Para YouTuber
10 Potret Detail Dapur Baru Tasyi Athasyia, Super Mewah Berlapis Emas - Tetap Dihiasi dengan Lampu Gantung yang Cantik
Arya Saloka dan Istri Saling Sindir di Instagram, Rumah Tangga Bermasalah?
10 Potret Rumah Mewah Krisdayanti di Jakarta, Punya Halaman Belakang yang Luas Banget
9 Momen Celine Evangelista Momong Empat Anaknya Bersamaan, Netizen Puji Celine Sebagai Wanita Tangguh yang Hangat dan Perhatian
7 Potret Pemakaman Mertua Dian Sastrowardoyo, Dihiasi Nuansa Haru dan Kesedihan - Tabur Bunga Tanda Perpisahan
Potret Terbaru Nathalie Holscher yang Bikin Heboh Gara-Gara Curhat Sambil Nangis, Kini Sudah Hapus Foto Sule
9 Momen Ngabuburit Aurel Hermansyah Bareng Atta Halilintar, Belanja Barang Branded Hingga Jalan-jalan Keliling Mall
9 Potret Masa Kecil Jessica Jane Adik Jess No Limit, Sedang Viral Karena Ketahuan Toxic dan Barbar Sejak Dini
10 Potret Buka Puasa Pertama Anang & Ashanty Tanpa Kehadiran Aurel, Serasa Ada yang Kurang
Bacaan Takbir Sholat Idul Fitri Lengkap dengan Panduan dan Hukumnya
Pemotretan Sada Anak Fitri Tropica Ikut Rayakan Hari Kartini, Gemes Banget Pakai Baju Adat!
Isolasi Mandiri Hari Ke-3, Atalia Praratya Istri Ridwan Kamil Tidak Bisa Mencium Aroma Apapun
Tak Mau Dibilang Pansos dengan Sule, Tisya Erni: Sudah dari Dulu Terkenal
Kata-Kata Bijak Tokoh Dunia Terkenal, Cocok Jadi Bahan Renungan
7 Potret Terbaru Demi Langston, Bule Jawa yang Makin Hot dan Cantik Meski Sudah Punya 3 Anak
Sudah Kangen Liburan, Ussy Sulistiawaty Unggah Foto Saat Pelesir ke Jepang Bersama Keempat Anaknya
8 Potret Ganteng Revkal LIDA 2021, Sempat Bikin Rara LIDA Salah Tingkah
5 Alasan Kenapa Kamu Wajib Nonton Drama 'SELL YOUR HAUNTED HOUSE' yang Banjir Pujian di Korea, Efek Visual - Jajaran Pemain Keren
7 Potret Terbaru Felicia Tissue eks Kaesang Bareng Ibunda, Makin Pancarkan Aura Bahagia dan Berkelas
Niat Puasa Ayyamul Bidh Syawal, Beserta Waktu Pelaksanaan dan Keutamaannya
Potret Bella Shofie Kembaran Baju Hasil Karya Sendiri dengan Suami dan Putranya, Pinjam Anak Satu Lagi