Lorde Akui Dirinya Telah Membuat Terobosan Baru Untuk Album Kedua

Kapanlagi.com - Bagi para penikmat setia musik pop, tentu sederet lagu Lorde selalu jadi pilihan yang asyik dalam daftar putarmu. Yap, sejak kemunculannya di dunia musik, rising star asal New Zealand ini sukses menjauhkan tema-tema cinta dan kembali menghadirkan positive vibe dalam musik pop.
Buktinya adalah album debutnya yang rilis di tahun 2013, PURE HEROINE, di mana Lorde berhasil mengemas segala pemikirannya yang kritis dalam aransemen musik bernuansa electropop serta dream-pop yang unik dan juga menggelitik. Setelah 3 tahun menelan sukses dari rilisan pertamanya, kini Lorde siap kembali dengan kejutan baru.
Seperti yang dilansir dari NME, Lorde mengungkapkan kalau ia telah membuat terobosan baru untuk materi album keduanya lewat Twitter. Hal tersebut merupakan hasil dari perjalanan randomnya untuk melanjutkan sukses dari PURE HEROINE, sendirian.
Siapkan album kedua, Lorde janjikan sebuah terobosan baru untuk melanjutkan sukses album 'PURE HEROINE' © twitter.com/lorde
Walau tidak ada petunjuk yang cukup untuk menggambarkan sedikit bagaimana kehadiran album keduanya, tapi bisa dipastikan kalau Lorde siap kembali menggebrak dunia musik. Sejak PURE HEROINE diretas, Lorde terus berkolaborasi bersama sejumlah musisi, salah satunya pada album milik Disclosure, CARACAL.
Belum cukup, sahabat Taylor Swift ini juga dipercaya untuk menampilkan talentanya di Life On Mars? di Brit Awards sebagai bagian dari acara tribute bagi David Bowie. Sama halnya dengan bukti positif yang diraih Lorde saat dipercaya mengisi sejumlah rekaman dan berkolaborasi untuk soundtrack THE HUNGER GAMES: MOCKINGJAY PART 1.
Alasan lain kenapa album kedua Lorde patut ditunggu adalah testimoni yang ia dapat dari mantan kolaborator David Bowie, Mike Garson, saat bertemu di acara tribute untuk The Ziggy Stardust. "David sangat menyukai Lorde, ia merasa kalau Lorde adalah masa depan dari dunia musik, dan mereka pernah melewati momen menyenangkan bersama," tegas Mike Garson. So, nantikan update terbarunya cuma di KapanLagi.com® KLovers.
Lorde Minta Maaf Pada Fans Atas Postingan Bathtub Dengan Lirik Lagu Whitney Houston
Lorde Mengaku Tak Suka Dengan Konsep 'Squad' Taylor Swift
Mau Giveaway Total Jutaan Rupiah? Yuk Daftar Gathering Korea 'KAPANLAGI EXO-L PLAYGROUND' di Sini!
Beri Teaser di Twitter, Lorde Siap Rilis Lagu Barunya Lagi!
Galeri Foto Backstage Lorde Saat Tampil di SNL, Cantik dan Ceria!
Ketika Janhvi Kapoor Menjelma Bak Peri, Cantiknya Kebangetan
Para Finalis Selalu Nangis di Momen Eliminasi, Mawar AFI Sebut Bukan Settingan
Lagu Baru Lorde Tuai Reaksi Dari Katy Perry - Hayley Williams
'Green Light', Lorde Sebut Single Barunya Lucu dan Sedih
Mantan Suami Ungkap Aida Saskia Idap Bipolar Sejak Lama dan Sering Kambuh
Lorde Ingin Bentuk Girl Band Dengan Charli XCX & Carly Rae Jepsen
Lama Tak Muncul di Dunia Maya, Lorde Sedang Galau
Visual Ganteng Para Vocal Line NCT U, Bikin Hangat di Tengah Dinginnya Hujan Salju
Sah! Cut Tari dan Richard Kevin Resmi Menikah
Lajang dan Terkenal, Lorde Masih Belum Punya Tujuan Hidup
Direndahkan Haters, Lorde Beri 'Tamparan' Balik
Lorde Dikabarkan Berpisah Dengan Manajernya
Lorde Tiba-Tiba Mengucapkan Terima Kasih Pada Fans, Kenapa?
10 Foto Muhammad Khan, Aktor Berbakat yang Dinotice Shahrukh Khan
10 Potret Rumah 25 Miliar Milik Ustaz Solmed, Punya Kafe dan Kolam Renang Super Luas
Photoshop Fail Paling Memalukan Versi Idol K-Pop, Bikin Ngakak & Geleng Kepala!
Usia Sudah 48 Tahun, Tyo Nugros Masih Single dan Gantengnya Kebangetan!
Jadi Pendamping Pengantin Pria, Tampilan Renatta Moeloek & Tara Basro Curi Perhatian
9 Potret Cyndyana Lorens, Adik Kriss Hatta yang Jadi Pramugari Garuda Indonesia
14 Penampakan Rumah Indah Kalalo di Bali, Bak Vila Mewah Bernuansa Etnik
8 Potret Putri Pertama Gista Putri dan Wishnutama yang Wajahnya Jarang Terekspos
10 Potret Rumah Roy Marten, Punya Gereja Sendiri - Ada Motor Antik Penggaet Wanita
Masih Ingat Koneng Pengasuh Gempi? Begini Kabarnya Sekarang yang Sudah Punya Anak
Turunkan Berat Badan Puluhan Kilo, Potret Terbaru Ricky Cuaca Bikin Pangling
9 Foto Terbaru Tika eks T2 yang Kini Sibuk Berbisnis, Makin Cantik Berhijab Syar'i
7 Idol K-Pop Cowok yang Dulu Populer, Kini Menghilang dari Industri Musik
Prediksi Tren Bisnis Kuliner yang Bakal Populer di 2020, Dijamin Bawa Cuan!
Kisah Mereka Bikin Terenyuh, Kamu Bisa Ikut Bantu Lewat Tokopedia Salam
3 Hal Paling KZL yang Dirasakan Milenial Saat Internetan, Waktunya Move On Nih!
Syuting di Gama Plaza, Film Horor 'SURAT DARI KEMATIAN' Rilis Awal 2020
Pedangdut Olivia Noor Dibully Karena Ayahnya Tukang Buah
Resmi Jadi Suami Istri, Richard Kevin Sudah Akrab dengan Anak Cut Tari
Nikmati Kebebasan, Ahmad Dhani Akan Rampungkan Karya Yang Belum Selesai
Haru Bercampur Bahagia, Cut Tari & Richard Kevin Menangis Saat Prosesi Sungkeman
Selain di Jakarta, Slank Rayakan Ulang Tahun di Sumba
Daniel Mananta Mendukung Kampanye 'Gerak Tak Terbatas' dari Rexona
'KUCH-KUCH HOTA HAI' Bikin Muhammad Khan Ngefans Shahrukh Khan
Sebentar Lagi Bebas, Ahmad Dhani Pilih Menjadi Politisi Atau Musisi?