Dalami Karakter, Poppy Sovia Sampai Minta Bantuan Teman di Path

Kapanlagi.com - Banyak cara dilakukan oleh seorang pemain film guna mendapatkan ‘nyawa' dari karakter yang ia perankan. Aktris Poppy Sovia misalnya. Demi memerankan tokoh Rachel dalam film PERFECT DREAM, ia sampai meminta bantuan teman di akun Path-nya.
Dalam film besutan Hestu Saputra ini, Poppy memang diplot sebagai gadis kelas menengah yang tinggal di perkampungan Surabaya. Mengingat lahir di Bandung, tentu saja ia kesulitan mendapatkan logat medok khas masyarakat Kota Pahlawan tersebut.
Demi mendalami karakter dan mendapat logat khas Surabaya, Poppy Sovia sampai mencari bantuan di Path! © KapanLagi.com/Poppy Sovia
"Karena waktu untuk pendalaman kurang, aku memaksimalkan dengan ngobrol langsung sama orang Surabaya. Minimal buat tahu logatnya kayak apa. Aku berusaha calling teman aku, sampai minta bantuan di Path. Akhirnya aku dibantu sama Papanya teman aku. Aku ngobrol buat dapetin feel dan suasananya," aku Poppy ditemui di kawasan SCBD, Jakarta Selatan, Selasa (7/2).
Berdasarkan riset singkatnya, menurut Poppy logat Jawa Timur berbeda dengan logat Jawa Tengah atau Yogyakarta, meski sepintas terdengar sama. Cara berbicara masyarakat Jawa Timur diakui terdengar lebih tegas dan to the point.
Lugas dan to the point, Poppy Sovia sempat kesulitan mempelajari logat Jawa Timur © KapanLagi.com/Bayu Herdianto
"Sempat kesulitan karena takut medoknya jadi medok Jogja, bukan medok Surabaya. Kalau Surabaya tuh lebih lugas, jadi aku berusaha ngasih tekanan-tekanan tertentu seperti orang Surabaya kebanyakan," ucapnya lebih lanjut.
Dalam film yang direncanakan rilis bulan Maret ini, Poppy diplot sebagai love interest karakter yang dimainkan Baim Wong. Mereka pun menjadi pasangan kekasih yang diuji oleh masalah karena datang dari latar belakang sosial yang berbeda.
(kpl/abs/ntn)
Pinocchio
Ayu Ting Ting Dikabarkan Akan Segera Menikah, Sudah Minta Surat Pengantar dari RT
Film Gratis Dan Irit Kuota Buat #DiRumahAja: Kisah Anak yang Bisa Kontak Tuhan Lewat Telepon Seluler
Fajar Bustomi Ungkap Pesan Dalam Film 'SURAT KECIL UNTUK TUHAN'
Lucas NCT, Apakah Kamu Bakal Ditembak Sama Oppa 'Cobain Kuy'?
Ini Ambisi Bastian Steel di Dunia Film Yang Belum Tercapai
Deretan Film Ini Dibintangi Oleh Abimana Aryasatya, Sudah Nonton?
8 Potret Kece Ji Chang Wook jadi Model 'Calvin Klein', Ganteng Pakai Deretan Setelan Jas!
9 Potret Mayangsari Perdana Main Sepeda, Tetap Dikawal Bodyguard
Ini 9 Film Yang Diperankan Laudya Bella, Sudah Nonton Semuanya?
FOTO: Kebahagiaan Tim 'SURGA YANG TAK DIRINDUKAN' Borong Award
10 Potret Make Up dan Kebaya Margin Wieheerm Saat Dilamar Ali Syakieb,
FOTO: Ekspresi Happy Nan Gokil Para Pemenang IBOMA 2016
Kalahkan Indro Warkop, Nino Fernandez Tak Percaya
Deretan Potret Kebersamaan Raffi Ahmad dan Rafathar Selama Berlibur, Intip Yuk!
9 Potret Detail Rumah Mewah Ari Wibowo dan Inge Anugrah,
Dapat Penghargaan di IBOMA 2016, Nino Fernandez: Oh My God
Sstt... Ini Tips Sukses Akting Dari Karina Nadila
Unpredictable! 12 Hari Tayang 'NGENEST' Capai 550 Ribu Penonton
Masih Syuting di Usia 59 Tahun, Yati Surachman: Ini Bentuk Syukur
Gaya Deepika Padukone dengan Rambut Pendek, Makin Segar dan Cantik
8 Potret Terbaru Varsha Strauss Menantu Bule Bambang Trihatmodjo, Makin Cantik - Kini Fokus Mengasuh Buah Hati
Kronologi Skandal Bintang Top China Zheng Shuang, Diduga Telantarkan Dua Anak yang Lahir dari Surrogate Mother
10 Potret Lamaran Vicky Prasetyo dan Kalina Ocktaranny, Berharap Jadi yang Terakhir - Tanpa Dihadiri Azka
9 Momen Nisya Ahmad Pindahan ke Rumah Baru, Heboh Khawatirkan Keselamatan Koleksi Lego Kesayangan
10 Potret Transformasi Rina Gunawan Sukses Turunkan Berat Badan Hingga 27 Kg, Makin Modis - Bikin Pangling
9 Potret Detail Rumah Mewah Ari Wibowo dan Inge Anugrah, Punya Koleksi Motor Mahal - Gym Pribadi
8 Foto Nabila Syakieb di Lamaran Ali Syakieb - Margin Wieheerm, Cantik Pakai Kebaya dan Dipanggil Madam
9 Potret Mayangsari Perdana Main Sepeda, Tetap Dikawal Bodyguard - Penampilan Modis Serba Pink Curi Perhatian
8 Foto Margin Wieheerm Calon Istri Ali Syakieb Pamerkan Body Kece Saat Olahraga, Lakukan Pilates Sampai Boxing
10 Momen Atta Halilintar Pindah Rumah Dibantu Aurel Hermansyah, Bersih-Bersih Berdua - Protes Barangnya Dibagikan ke Karyawan
10 Potret Make Up dan Kebaya Margin Wieheerm Saat Dilamar Ali Syakieb, Cantik dengan Batik Belahan Tinggi
Potret Meriah Ulang Tahun Siti Nurhaliza ke-42 Tahun, Wajah Awet Muda dan Babybump Curi Perhatian
Ayu Ting Ting Dikabarkan Akan Segera Menikah, Sudah Minta Surat Pengantar dari RT
8 Potret Studio Podcast - Talkshow Keluarga The Hermansyah, Fasilitas Lengkap dan Mewah Banget!
10 Jenis-jenis Diskusi Beserta Pengertian, Fungsi, dan Manfaatnya
Selamat MAY Fans Park Jihoon Jadi Fandom of The Month Januari 2021!
9 Potret Kompak Zaskia Gotik dan Sirajuddin Asuh Buah Hati, Saking Lelahnya Sampai Ketiduran di Sofa dan Lantai
Bucin Banget, Brooklyn Beckham Bikin Tato Surat Cinta dari Nicola Peltz
Rapper Iron Meninggal Dunia, Dikabarkan Jasadnya Ditemukan di Luar Apartemen
8 Kekurangan dan Kelebihan Email untuk Komunikasi yang Perlu Diketahui
32 Kata-Kata Ulang Tahun untuk Diri Sendiri, Sebagai Bentuk Apresiasi Diri
8 Potret Perjalanan Cinta Ali Syakieb dan Margin Wieheerm, Sempat Dikira Nggak Bertahan Lama - Kini Sudah Tunangan
7 Jenis Lensa Kamera, Kenali Fungsi dan Kegunaannya
Sebelum Resmi Lamar Kalina Ocktaranny, Vicky Prasetyo Sempat Minta Doa Deddy Corbuzier