7 Fakta Kecelakaan yang Menimpa Dylan Carr, Sempat Koma - Alami Pandangan kabur
Kapanlagi.com - Naas menimpa aktor tampan Dylan Carr. ia mengalami kecelakaan mobil. Hal tersebut dikonfirmasi langsung oleh sang manajer, Aditio pada Kamis (31/10) lalu. Dylan mendapatkan perawatan intensif hingga kini.
Nggak sedikit yang terkejut dengan kabar ini. Sejumlah selebriti ramai-ramai mendoakan dan berikan support pada Dylan. Lantas apa saja sih fakta-fakta tentang kecelakaan bintang Sinetron Anak Langit ini? Intip yuk!
1. Dylan Kecelakaan di Tol
2. Dylan Kecelakaan Saat Mau Syuting

3. Kronologi Kecelakaan Dylan

Sang sopir truk tersebut awalnya tidak merasakan adanya hantaman di kendaraannya. Dia justru baru mengetahui ada mobil tersangkut di truknya saat seorang saksi mata memberitahunya.
Melansir Tribunnews, Indra, sopir truk menuturkan jika ia hanya mendengar ada suara dari belakang. "Sekitar jam setengah tujuh, posisi di Jatiwarna, mobil saya di jalur dua. Tiba-tiba ada suara dari belakang gitu, dari situ saya kaget, kirain kopel saya yang jatuh," tuturnya.
Lanjutnya, Indra baru menepikan kendaraannya 500 meter setelah bagian depan mobil Dylan mulai tersangkut. "Udah gitukan 500 meter minggir itu, pas dilihat spion ada mobil nyangkut," sambungnya.
4. Dylan Carr Koma Namun Dapat Merespon

"Dylan is in shallow induced coma to keep him in a calm condition. He seems to respond to the sound of his mothers or my voice which, i understand is a good sign," tulis Terrence Carr, seperti dilansir dari akun Instagram-nya, Jumat (01/11/2019).
(Dylan dalam keadaan induced coma/dibuat koma untuk membuatnya dalam kondisi tenang. Dia terlihat dapat merespon suara dari ibunya atau suaraku. Aku mengerti ini adalah tanda yang baik).
5. Otak Dylan Carr Alami Pembengkakan

"Dokter sempat membuat Dylan koma agar ia lebih tenang, karena dokter harus mengambil sebagian tempurung otaknya, karena otaknya membengkak. Kami belum tahu bagaimana jadinya Dylan kemarin, karena itu kami belum mau bicara kemarin. Hari ini, dia sudah lebih baik. Ia sudah tidak koma dan sekarang sudah bisa berbicara. Ia sudah bisa bicara pada kami dan mengubah posisi tubuh. Setelah melihat kondisi mobil yang hancur lebur, aku benar-benar terkejut Dylan bisa selamat," kata Terrence.
6. Pandangan Dylan Carr Sempat Kabur

Lebih lanjut, ayah Dylan menjelaskan bahwa kendati bengkak, pandangan Dylan baik-baik saja. "Tidak. Tapi itu normal. Karena trauma. Matanya masih blurry. Karena kalau dilihat, kedua mata Dylan bengkak parah. Artinya, ia tidak bisa membuka matanya sepenuhnya. Tapi dokter mengatakan, matanya baik-baik saja," kata Terrence.
7. Ada Selebriti Lain yang Jadi Korban

Dua orang ini juga sama-sama bintang sinetron ANAK LANGIT, mereka adalah Angie Miracle dan Aldy Dava. Kabar Angie dan Dava yang juga turut menjadi korban kecelakaan tersebut disampaikan langsung oleh Angela Gilsha.
"Saya tau lagi tuh dari Angie nge-post di IG-nya abis kecelakaan abis pas udah di rumah sakit, itu kenapa kalian, berarti yang kecelakaan di depan perumahan gua kalian dong," kata Angelia Gilsha saat dihubungi lewat telepon, Jumat (1/11).
Sayang Untuk Dilewatkan!
Dylan Carr Alami Kecelakaan, Hana Saraswati Tuliskan Doa Untuk Sang Mantan Kekasih
Otak Belum Normal, Tempurung Kepala Dylan Carr Masih Dilepas
Kabar Terbaru Dylan Carr, Sudah Sadar - Kepala Botak Setelah Operasi
Angie Miracle dan Aldy Dava Turut Menjadi Korban Kecelakan Mobil Dylan Carr
Meski Belum Sadar, Dylan Carr Beri Respon Saat Celine dan Stefan William Menjenguk
(kpl/irf/tdr)
Atiqah Hasiholan Ungkap Beratnya Jadi Seorang Sutradara
Herjunot Ali Hampir Kesurupan Saat Jalani Syuting 'Jeritan Malam'
Satu Sekolah Bareng Oppa, Siapa Kakak Tingkat Idamanmu?
Teuku Wisnu Tegas Tak Akan Balik ke Sinetron, Apa Alasannya?
Tamara Bleszynski Pernah Dibully Gara-Gara Punya Fisik Bule
Potret Memesona Safira Prameswari, Anak Djarot Saiful yang Jago Menari
Braless di Pinggir Pantai, Bella Hadid Nekat Baju Tipis & Transparan
Baim Wong dan Mak Beti Bawa Pulang Penghargaan METUB WebTVAsia Awards
Gisella Anastasia Ingin Berubah di Tahun 2020
Teuku Wisnu Tegas Tak Akan Balik ke Sinetron, Apa Alasannya?
Ayudia Bing Slamet Paling Semangat Saat Diminta Ditto Lakukan Hal Ini
9 Momen Seru Pertemuan Dian Sastro dengan Nadiem Makarim, Bahas Pendidikan Indonesia
8 Pesona Manis IU Tampil Serba Pink di Pemotretan Majalah 'HIGH CUT'
Rezky Minta Telur Rebus ke Ciki Buat Sarapan
Kecilnya Bandel, Ari Wibowo Pernah Ditahan Polisi Waktu Kelas 3 SD
Jarang Kumpul dengan Artis Hits Lain, Sandra Dewi Bongkar Alasannya
Momen Kedekatan Sandra Dewi dengan Asisten, Tak Ada Jarak - Bak Kakak Adik
Sederet Aksi Maia Estianty Jadi Dosen Tamu di UI, Tampil Keren dan Kekinian
Usaha Baim Wong dapat Perhatian Rafathar, Masih Dicuekin Walau Nyusul ke Jepang
25 Selebritis dengan Gaya Hits di Red Carpet PGA 2019, Lulu Tobing Sampai Irish Bella
12 Foto Kedekatan Sarwendah dan Betrand Peto, Kerap Disebut Netizen Terlalu Lengket
FOTO: Tamu Selebritis di Resepsi Rezky Aditya - Citra Kirana: Paula - Shireen Sungkar
9 Potret Olivia Jensen Bersama Suami yang Jarang Tersorot, Romantis Abis
10 Potret Gaun Resepsi Citra Kirana dan Rezky Aditya, Mewah Bernuansa Putih
14 Potret Rumah Mamah Dedeh, Tiap Sudut Ruangan Berlapis Emas - Jadi Surganya Makanan
Tamu di Red Carpet Ultah Manoj Punjabi, Nia Ramadhani Sampai Indah Permatasari
FOTO: Transformasi Mata Indah Go Ara, Berubah Jadi Lebih Gelap Saat Dewasa
8 Foto Pernikahan Kedua Ade Jigo, Digelar Khidmat Penuh Kebahagiaan
8 Potret Sarni Istri Ivan Fadilla, Beda 15 Tahun - Jadi Ibu Sambung Verrell Bramasta
7 Cantiknya Nabila Syakieb Hadiri Nikahan Citra Kirana - Rezky Aditnya, Ikut Bahagia
13 Gaya Selebritis Melenggang di Red Carpet FFI 2019, Wulan Guritno - Adhisty Zara
Betrand Peto Sempat Menangis Saat Jalani Syuting Klip 'Deritaku'
Pencapaian Besar Joko Anwar Sepanjang Tahun 2019
Pakai Baju Adat Karo di DA Asia 5, Rosalina Musa 'Kak Rose' Bikin Heboh
Jalani Pemeriksaan Sebagai Tersangka, Vicky Prasetyo 'Kabur' dari Awak Media
Sajikan Wisata Kuliner High Class, Yuk Gali Eksklusifnya Restoran NOMA di Denmark
Pedangdut Aida Saskia Lakukan Aksi Percobaan Bunuh Diri Live!
Steve Harvey Salah Sebut Pemenang Kostum Terbaik Miss Universe 2019
Wow! Aktor Indonesia Ini Dinotice dan Bakal Ditemui oleh Shahrukh Khan
Suguhkan Hal Berbeda, 'JERITAN MALAM' Jadi Film dengan Biaya Produksi Termahal
Liburan Akhir Tahun, Amanda Rawles Berencana Kunjungi Labuan Bajo
Harga Air Jordan 1 X Dior Capai Rp 28 Juta, Apa Sih yang Bikin Mahal?
Stalker Asal Jerman Kembali ke Korea untuk Temui Nayeon TWICE, Agensi Angkat Bicara