Lucky Hakim Enggan Diinterogasi Restu Almarhum Ibu Untuk Tiara

Kapanlagi.com - Aktor sekaligus anggota DPR RI Lucky Hakim pada tanggal 19 Januari 2017 silam menikah dengan artis cantik Tiara Dewi. Belum genap 6 bulan menikah, pada tanggal 30 Juni 2017 Lucky dikabarkan telah mendaftarkan perceraian di Pengadilan Agama Jakarta Timur.
Dalam pernikahan Lucky Hakim, sempat muncul sejumlah hal yang membuat netizen bertanya-tanya. Misalnya saja terkait putri Lucky dari istri sebelumnya yang tidak pernah terpotret bersama Tiara Dewi. Sementara itu Lucky cukup sering bersama Adit yang merupakan anak Tiara.
"Nokia sibuk belajar dan karena tidak ikut tinggal di rumah saya maka memang jadi sulit ketemu sama Tiara. Setau saya Mbak Inda tidak melarang, tapi kalau ente mau ya tanya dia aja langsung," ujar Lucky Hakim lewat sambungan telepon, Senin (10/07).
Di sisi lain kerap berhembus kabar bahwa perkawinan Lucky dan Tiara tidak mendapat restu almarhum ibunda. Lantas bagaimana sebenarnya hubungan mereka?
Lucky Hakim enggan dikorek terkait hubungan almarhum Mama dengan Tiara. ©KapanLagi.com/Agus Apriyanto
"Mengenai almarhumah Mamah saya, waktu itu pernah berjumpa kok sama Tiara sebelum saya menikahinya. Dan karena memang ibu saya sakit ya jadi nggak pernah ketemu lagi, Tiara juga sibuk jadi ya belum sempet ketemu," katanya.
Selain itu saat ibunda Lucky Hakim meninggal dunia, Tiara Dewi tidak terlihat menemani suaminya. Saat ditanya apakah selama ini sebagai menantu Tiara belum pernah bertemu ibu Lucky, pria tersebut enggan mendapatkan pertanyaan tersebut.
"Sudah lah tidak perlu dikorek-korek kayak interogasi kasus pidana saja ente hehehe. Intinya gini saya sudah menceraikan Tiara karena ketidakcocokan, dan insyaAllah Mamah saya juga sudah tenang di alam sana. Nokia (anak) juga sedang aktif belajar jadi ya saya sudah tidak perlu berkutat di urusan ini aja Mas, saya lagi belajar memperbaiki diri sambil bersyukur dan menikmati hidup, semoga ente juga demikian," tandasnya.
Simak Juga:
-
Cerai Karena Kontrak Tak Diperpanjang, Lucky Hakim Angkat Bicara
-
Nikahi Tiara Dewi Disebut Settingan, Ini Komentar Lucky Hakim
-
6 Bulan Menikah, Lucky Hakim Daftarkan Perceraian Dari Tiara Dewi
-
Almarhum Ibunda di Mata Lucky Hakim, Single Parent Luar Biasa
-
Sebelum Meninggal, Ini Pesan Yang Disampaikan Ibunda Lucky Hakim
(kpl/aal/sjw)
Tsania Marwa Siap Berdamai dengan Atalarik Syach Demi Anak
Ratu Meta Merasa Lebih Tenang Setelah Resmi Cerai, Apa Alasannya?
Mau Giveaway Total Jutaan Rupiah? Yuk Daftar Gathering Korea 'KAPANLAGI EXO-L PLAYGROUND' di Sini!
Pengakuan Pihak Pengadilan Terkait Berita Perceraian Wanda Hamidah
Gugatan Cerai Gugur, Vicky Prasetyo dan Angel Lelga Ternyata Masih Jadi Suami Istri
10 Anak Seleb Ini Sudah Punya Akun Instagram di Usianya yang Belum Menginjak 1 Tahun
10 Foto Terbaru Stormi Webster, Anak Kylie Jenner yang Makin Besar & Menggemaskan
Resmi Menjanda Lagi, Wanda Hamidah Belum Terpikir Cari Pendamping Baru
Tsania Marwa Ingin Temui Atalarik Syach Bahas Hak Asuh Anak
9 Foto Vidi Aldiano Usai Operasi Pengangkatan Kanker Ginjal, Sudah Bisa Tersenyum
Tak Banyak yang Tahu, Wanda Hamidah Sudah Cerai dari Suami Kedua
Mantan Istri Ustaz Abdul Somad Unggah Foto Pernikahan, Sederhana Tapi Bahagia
Ketika Janhvi Kapoor Menjelma Bak Peri, Cantiknya Kebangetan
Begini Kejutan dan Momen Keseruan di DWP 2019 Hari Pertama
Usai Resmi Cerai, Mantan Istri Ustaz Abdul Somad Ungkap Curhatan 'Permasuri Lain'
Ditalak Sejak 2012, Pedangdut Jenita Janet Akhirnya Gugat Cerai Suami
Sebelum Cerai, Istri Ustaz Abdul Somad Hanya Ingin Menikah Sekali Seumur Hidup
Kuasa Hukum Ungkap Alasan Ustaz Abdul Somad Ceraikan Istrinya
Visual Ganteng Para Vocal Line NCT U, Bikin Hangat di Tengah Dinginnya Hujan Salju
FOTO Suasana Pernikahan Cut Tari & Richard Kevin, Tertutup Dihadiri Para Selebriti
Foto Rumah Mewah Jung So Min, Ada Kebun Bisa Petik Sayur Sendiri
Sering Dikira Kembar, Begini 10 Potret Kebahagiaan Ersa Mayori Lihat Cut Tary Nikah
Sudah Dewasa, 7 Potret Salma dan Salwa Anak Kembar Titi DJ Ini Makin Menawan
Foto Aktris Top Korea 20 Tahun Lalu vs Kini, Fans: Nggak Ada Bedanya!
12 Potret Rumah Impian Maruli Tampubolon, Berkonsep Modern - Dapurnya Berasa di Cafe
Turunkan Berat Badan Puluhan Kilo, Potret Terbaru Ricky Cuaca Bikin Pangling
9 Foto Terbaru Tika eks T2 yang Kini Sibuk Berbisnis, Makin Cantik Berhijab Syar'i
9 Foto Dian Sastro Bareng Yoona, Momen 2 Wanita Cantik Kebangetan Ketemu Pertama Kali
FOTO: Para Selebriti Hadiri Pernikahan Cut Tari - Richard Kevin yang Digelar Tertutup
10 Potret Yuni Shara Arisan Bareng Geng Kepompong, Bikin Salah Fokus
8 Momen Romantis Citra Kirana dan Rezky Aditya, Peluk Cium Mesra Usai Resmi Nikah
Betrand Peto Peluk Sarwendah & Ruben Onsu Usai Nyanyi di Ulang Tahun Transmedia
Rilis Kartu Natal, Kim Kardashian & Kanye West Pose Bareng 4 Anaknya
Wisata Religi yang Menggugah Hati Saat Berkunjung ke Tanah Suci
Tomorrowland Winter dan ARCO Madrid Art Fair, Destinasi Terbaik Pecinta Musik & Seni
Angel Lelga Bantu Korban Penipuan untuk Penjarakan Vicky Prasetyo
'Euphoria', Single Terbaru Joko In Berlin yang Direkam di Ceko
Tak Mau Kalah, Zedd Ikut Goncang Panggung Garuda Land di Hari Pertama DWP 2019
Perasaan Gading Marten Rayakan Natal Pertama Tanpa Istri
Begini Kejutan dan Momen Keseruan di DWP 2019 Hari Pertama
Divonis Bersalah Kasus Pemalsuan Ijazah, Pelawak Qomar Ajukan Banding
Raih Penghargaan Asian Stars: Up Next IFFAM, Asmara Abigail Ungkap Syukur
Rencana Atta Halilintar Menatap Tahun 2020: Bikin Banyak Lapangan Kerja